Program Studi Magister Sains Veteriner telah menyelenggarakan kegiatan seminar hasil via daring/online pada tanggal 29 Juli 2021 untuk mahasiswa a.n Ulayatul Kustiati dengan judul “Potensi Ekstrak Etanolik Kemangi (Ocimum sanctum linn.) untuk Menghambat Migrasi, Proliferasi dan Angiogenesis pada Sel Line A-549 (Human Lung Adenocarcinoma)”. Mahasiswa ini merupakan bimbingan dari drh. Dwi Liliek Kusindarta, M.P., Ph.D., dan Dr. drh. Hevi Wihadmadyatami, M.Sc.
Program Studi Magister Sains Veteriner telah menyelenggarakan kegiatan seminar hasil via daring/online pada tanggal 23 Juli 2021 untuk mahasiswa a.n Rian Maulana dengan judul “Prevalensi dan Faktor Risiko Kawin Berulang pada Sapi Potong pada Tingkat Peternak di Kabupaten Sleman”. Mahasiswa ini merupakan bimbingan dari Dr. drh. Surya Agus Prihatno, M.P., dan drh. Heru Susetya, M.P., Ph.D.
Seminar hasil dipimpin oleh Dr. drh. Dwi Priyowidodo, M.P., selaku Kaprodi S2. Selain dihadiri oleh dosen penguji dan dosen pembimbing, para mahasiswa S2 wajib menghadiri seminar tersebut.
Program Studi Magister Sains Veteriner telah menyelenggarakan kegiatan seminar hasil via daring/online pada tanggal 23 Juli 2021 untuk mahasiswa a.n Shabrina Riztia Kusumastuti dengan judul “Evaluasi Penggunaan Perangkap Vavoua dan Nzi terhadap Keragaman dan Populasi Stomoxys spp. pada Peternakan Sapi Perah di Pangalengan, Kabupaten Bandung”. Mahasiswa ini merupakan bimbingan dari Dr. drh. Joko Prastowo, M.Si., dan Dr. drh. R Wisnu Nurcahyo.
Seminar hasil dipimpin oleh Dr. drh. Dwi Priyowidodo, M.P., selaku Kaprodi S2. Selain dihadiri oleh dosen penguji dan dosen pembimbing, para mahasiswa S2 wajib menghadiri seminar tersebut.
Program Studi Magister Sains Veteriner telah menyelenggarakan kegiatan seminar hasil via daring/online pada tanggal 19 Juli 2021 untuk mahasiswa a.n Rifia Tiara Fani dengan judul “Gambaran Perkembangan Folikel Ovarium dan Konsentrasi Hormon Estrogen Saat Fase Puncak Estrus Sapi PO di Pegunungan dan Pesisir Pantai”. Mahasiswa ini merupakan bimbingan dari drh. Agung Budiyanto, M.P., Ph.D., dan Dr. drh. Asmarani Kusumawati, M.P.
Seminar hasil dipimpin oleh Dr. drh. Dwi Priyowidodo, M.P., selaku Kaprodi S2. Selain dihadiri oleh dosen penguji dan dosen pembimbing, para mahasiswa S2 wajib menghadiri seminar tersebut.












