Arsip:
Seminar
Prodi Magister Sains Veteriner telah menyelenggarakan kegiatan seminar proposal penelitian pada tanggal 6 Juni 2023 untuk mahasiswa a.n Yudhya Sekar Lolita dengan judul “Gagal Ginjal pada Kasus Ehrlichia sp.”. Mahasiswa ini merupakan bimbingan dari Dr. drh. Yanuartono, M.P. dan Dr. drh. Dwi Priyowidodo, M.P.
Seminar proposal dipimpin oleh Dr. drh. Dwi Priyowidodo, M.P., selaku Kaprodi S2. Selain dihadiri oleh dosen penguji, dosen pembimbing dan para mahasiswa S2 wajib menghadiri seminar tersebut.
Prodi Magister Sains Veteriner telah menyelenggarakan kegiatan seminar hasil penelitian pada tanggal 26 Mei 2023 untuk mahasiswa a.n Tri Susanti dengan judul “Analisis Faktor Risiko dan Spasial Kasus Lumpy Skin Disease (LSD) di Kabupaten Indragiri Hulu Tahun 2022″. Mahasiswa ini merupakan bimbingan dari drh. Heru Susetya, M.P., Ph.D. dan Dr. Prima Widayani, S.Si., M.Si.
Seminar hasil dipimpin oleh Dr. drh. Dwi Priyowidodo, M.P., selaku Kaprodi S2. Selain dihadiri oleh dosen penguji, dosen pembimbing dan para mahasiswa S2 wajib menghadiri seminar tersebut.
Prodi Magister Sains Veteriner telah menyelenggarakan kegiatan seminar hasil penelitian pada tanggal 16 Mei 2023 untuk mahasiswa a.n Fransiska Panasea A. dengan judul “Kajian Epidemiologi dan Analisis Variasi Genetik Virus African Swine Fever di Provinsi Lampung”. Mahasiswa ini merupakan bimbingan dari Dr. drh. Widagdo Sri Nugroho, M.P. dan Dr. drh. Sri Handayani Irianingsih, M.Biotech.
Seminar hasil dipimpin oleh Dr. drh. Dwi Priyowidodo, M.P., selaku Kaprodi S2. Selain dihadiri oleh dosen penguji, dosen pembimbing dan para mahasiswa S2 wajib menghadiri seminar tersebut.
Prodi Magister Sains Veteriner telah menyelenggarakan kegiatan seminar proposal penelitian pada tanggal 6 April 2023 untuk mahasiswa a.n Erna Sulistyaningrum dengan judul “Deteksi dan Karakterisasi Molekuler Fragmen Gen VP1 Virus Foot and Mouth Disease dari Peternakan Sapi Komersial di Boyolali, Jawa Tengah “. Mahasiswa ini merupakan bimbingan dari Prof. Dr. drh. Michael Haryadi Wibowo, M.P. dan drh. Hendra Wibawa, M.Sc., Ph.D.
Seminar proposal dipimpin oleh Dr. drh. Dwi Priyowidodo, M.P., selaku Kaprodi S2. Selain dihadiri oleh dosen penguji, dosen pembimbing dan para mahasiswa S2 wajib menghadiri seminar tersebut.